Ada banyak aplikasi yang digunakan untuk mempercepat koneksi internet baik di hp, tablet maupun komputer. Namun aplikasi yang satu ini dapat anda coba.
Aplikasinya bernama HOLA yang dapat mempercepat
koneksi internet dan menstabilkannya. Lihat perbadingan antara pakai aplikasi HOLA dengan tidak
memakai aplikasi tersebut :
Perbandingan ini di ambil dari blog nya kang ahyat
Bagi yang penasaran gimana cara kerja aplikasi HOLA ini begini nih cara kerjanya.
Konsep kerja HOLA sangat sederhana : Internet diperlambat oleh waktu respon
server, banyaknya permintaan pada server menjadikan koneksi macet, di
saat yang bersamaan terjadi tumpukan komunikasi yang ditulis pada sistem
operasi. HOLA menghilangkan kemacetan ini dengan caching konten yang aman dari satu user dan kemudian menyajikannya ke user lain di dekatnya saat mereka membutuhkan. Hola juga mengompres komunikasi antar user untuk
lebih mempercepat koneksi internet. Menariknya justru semakin
banyak orang yang menginstal dan menggunakan HOLA, maka koneksi menjadi
lebih cepat dan mengurangi kepadatan.
HOLA tidak hanya tersedia di Android ia juga tersedia di Windows, Mac, FireFox dan Google Chrome.
HOLA tidak
membutuh kan root access bagi android 4.0 keatas, untuk android 2.3
keatas HOLA membutuhkan root access.Aplikasi ini pas banget buat kalian
yang suka nonton youtube,browsing dan bagi para pengguna social media.
Beberapa fitur dari aplikasi ini yaitu ;
- Internet lebih cepat: berselancar dan mengunduh lebih cepat!
- Video lebih mulus: Mengurangi penyanggaan menonton HD dengan mulus!
- Irit Biaya Data: Singgahan Hola menghemat penggunaan data sebesar 20-30% dari
- waktu ke waktu!
- Unblock aplikasi: Internet tanpa sensor - situs apa saja dimana saja!
- 100% Gratis: Tanpa iklan !
Sumber : swakarya1and2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar