Translate

Senin, 13 Oktober 2014

Jumlah Pelamar CPNS Riau Lewat Online Tembus 14.724 Orang


PEKANBARU: Hingga saat ini jumlah pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) melaui online sudah menembus angka 14.724 orang, sedangkan yang memasukan berkas melalui via pos baru mencapai 4.502.

Menurut Kepala BKD Riau Muhammad Guntur, meski Pemprov awalnya tidak menerima divabel (orang cacat). Namun karena berkasnya lengkap, Pemprov Riau tetap menerima berkasnya. "Memang ada satu divabel yang ikut melamar, kata Guntur," Selasa (1/10).

Hanya saja paparnya, meski Pemprov tidak alat ujian untuk divabel, namun Pemprov akan mencarikan solusinya. Misalnya, soal ujiannya didiktekan.

"Memang menerima PNS untuk guru Sekolah Luar Biasa, dan jumlah formasinya ada 2. Yang mendaftar di formasi tersebut ada 5 pelamar, bukan divabel. Tapi khusus divabel bisa saja  pengerjaan soal bisa saja didiktekan," ungkap Guntur. 


Sumber : riau.go.id

Baca Juga :


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Komentar